Klasifikasi dan Morfologi Bunga Melati

Klasifikasi dan Morfologi Bunga Melati – Bunga Melati merupakan salah satu tanaman hias yang sangat populer dan di kenal masyarakat. Tanaman ini pertama kalinya di temukan di negara Eropa tepatnya di Italia pada tahun 1692, dan menyebar luas keberbagai negara lainya. Pada tahun 1665 juga ada yang menemukan salah satu jenis bunga melati di kawasan India Barat Laut, kemudian bunga tersebut di budidaya pada tahun 1923 di Inggris.

2Perlu di ketahui bahwa bunga melati ini memiliki 200 jenis melati, namun ada 9 jenis melati yang umumnya di budidayakan dan juga ada 8 jenis melati yang di jadikan tanaman hias. Tanaman melati ini banyak sekali tumbuh dengan liar di hutan yang belum di ketahui potensialnya, tanaman melati ini termasuk kedalam famili oleaceae.

Secara sistematika atau anatomin tanaman melati memiliki kedudukan sebagai berikut :

Kingdom : Plantae

Divisi : Spermatophyta

Sub Divisi : Angiospermae

Kelas : Dicotyledonae

Ordo : Oleales

Famili : Oleaceae

Genus : Jasminum

Spesies : Jasminum sambac L.

Adapun beberapa jenis dan varietes tanaman bunga melati adalah sebagai berikut.

Jasmin sambac air ( melati putih, dan puspa bangsa )

Jasmin multiflora Andra ( melati hutan : melati gambir, poncosudo, stra jasmine, J,.pubescens Willd )

Jasmin officinale ( melati casablanca, spaish jasmine ) sinonim dengan J. Floribundum = jasmine grandiflorum ) dengan perdu setinggi 1.5 meter.

  • Jasmine rex ( melati raja, king jasmine )
  • Jasmine perkuri Dunn ( melati pot )
  • Jasmine mensyi ( jasmine promulinum, melati pimrose )
  • Jasmine revolutum sims ( melati italia )
  • Jasmine simplicifolium ( melati australia, J . volibile m. Bintang )
  • Melati hibrida , bunga pink dan harum

Namun, ada beberapa jenis bunga dan varietes yang di jumpai di pulau Jawa antara lain :

  • Jasmine. Sambac ( melati putih ), varietes : Maid Of Orleans , Grands Duke of Tuscany, Menur dan Roese Pikeke.
  • Jasmine. Menur dan Roes Pikeke
  • Jasmine. Multiflorum ( star jasmine )
  • Jasmine officinale ( melati gambir )

Nah itulah beberapa klasifikasi dan morfologi bunga melati, serta jenis da varietes yang di temukan berdasarkan tingkatannnya. Semoga ulasan singkat di atas dapat bermanfaat bagi para pembaca, jika ada kekurangan berikan tamabahan di bawah ini.

Terkait bunga melati :

Hama dan Penyakit Bunga Melati

Cara Budidaya Bunga Melati

3 Comments

Add a Comment
  1. thanks gan infonya sangat bermanfaat.

  2. Choirunnisa adha

    Thanks buat artikel kecil 0nya,walaupun kecil tpi hasilnya IS THE BEST kok..??????☺?????

    1. terima kasih gan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *