Pengertian Hormon dan Fungsi Hormon – Hormon berasal dari bahasa yunani yang disebut horman (hormein dan hormao) yang artinya menggerakkan, memacu, membangkitkan atau mengairahkan. Secara umumnya, pengertian hormon merupakan zat kimia yang dihasilkan dari organ tertentu dari kelenjar endokrin yang berguna untuk menggerakkan atau memacu suatu fungsi organ tubuh tertentu. Hormon juga memiliki peranan penting […]